Pastikan Tanaman Tumbuh Subur, Lapas Slawi Rutin Rawat Dan Bersihkan Kebun Pisang Cavendish

    Pastikan Tanaman Tumbuh Subur, Lapas Slawi Rutin Rawat Dan Bersihkan Kebun Pisang Cavendish
    Dok. Humas Lapas Slawi

    SLAWI - Guna mendapatkan produk Pisang Cavendish yang unggul dan berkualitas diperlukan perawatan yang baik dan pengawasan yang rutin untuk memastikan tanaman pisang Cavendish yang ditanam tumbuh dengan optimal. Selasa (07/02/2023).

    Hal tersebut pula yang tersebut yang senantiasa dilakukan Lapas Slawi dengan melakukan Peninjauan rutin terhadap Tanaman pisang Cavendish yang sedang dalam masa menuju panen. 

    "Proses Pertumbuhan tanaman Pisang Cavendish Sunpride di Lapas Slawi berjalan dengan optimal. Akan tetapi bukan berarti kita hanya berdiam diri, diperlukan perawatan berupa pembersihan tanaman gulma dan Peninjauan rutin terhadap perkembangan tanaman pisang Cavendish, " tutur Anistyo selaku Kasi Binadik dan Giatja Lapas Slawi. 

    Menurut Tyo tidak hanya puas disitu saja, perawatan dan penggarapan lahan terus  dikerjakan Lapas Slawi. Hal tersebut nantinya guna menanam bibit-bibit pisang Cavendish lainnya.

    (Humas Lapas Slawi)

    lapas slawi pisang cavendish
    RIO BANI RYANDINO

    RIO BANI RYANDINO

    Artikel Sebelumnya

    Kemenkumham Jateng Ikuti Rakor Teknis Pelaksanaan...

    Artikel Berikutnya

    Lapas Slawi Ikuti Upacara Peringatan Hari...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting

    Ikuti Kami